Bye, Kopi Sachet
Gudang Kopi Saat pengenalan ke pegawai baru di kantor kopi yang sempat memperkerjakan saya, kami diajak berkeliling di pabrik tersebut. ...
Gudang Kopi |
Dari sejak itulah saya berhenti minum kopi sachet, sekaligus berhenti pula memujanya. Kopi maha enak dengan iklan maha asyik seperti nescafa, good bay, kapal aki, indo cafa, mendadak hambar dan turun kasta. Di depan mata kami saat berada di gudang itu, berkarung – karung biji kopi dengan kualitas baik. Lalu apa yang diminum orang Indonesia? Yang dijual di warung mereka sebagai “kopi” sang pengusir ngantuk dan teman merokok yang wajib, kopi sachet.
Kopi sachet nyatanya tidak lebih dari kulit kopi, dicampur biji kopi cacat, dipadukan dengan essence, diroasting dengan skala industri, serta dicampur kopi kualitas rendah dari luar negeri. Untuk pabrik tertentu bahkan bukan biji kopi yang dipakai, kedelai dan jagung.
Sepupu saya di Surabaya adalah salah satu surveyor cabang perusahaan dengan jaringan luas di dunia, sebut saja Interlek, masuk ke salah satu penghasil kopi retail terbesar di Indonesia yang terletak di Sepanjang, sebut saja Santi Jaya Abadi dengan brandnya Kapal Aki. “Kok dapat kedelai mas?” . “Iyo, ambil kedelai Brazil dee (Santi)”. “Lho gawe opo?” tanyaku penasaran. “campuran kapal aki lah”. Helo.
Cobain Grinder Manual |
btw, komposisi kopi sachet kira – kira seperti ini (panjang)
Sumber : http://good-kopi.blogspot.com/2012/08/komposisi-kopi-instan.html (Makasi)
kopi instan nescafe
nescafe tubruk mocha
netto: 22g
takaran saji: 175ml pada 85C
komposisi: gula, krimer nabati, kopi bubuk, kakao bubuk, susu bubuk skim, garam, perisa mocha, sukralosa 10,5mg/saji
nescafe tubruk kopi susu
netto: 23,5g
takaran saji: 175ml pada 85C
komposisi: gula, krimer nabati, kopi bubuk, kakao bubuk, susu bubuk skim, garam, pemanis buatan sukralosa (20,8mg/saji)
nescafe kopi tubruk susu dan moka
nescafe kopi tubruk
nescafe coffeemix pas
netto: 19,5g
takaran saji: 150ml pada 85C
komposisi: gula, krimer nabati (mengandung protein susu), kopi instan, perisa kopi, pemanis buatan, asesulfam K (4mg/saji)
nescafe 3 in 1 originale
netto: 17,5g
takaran saji: 150ml pada 85C
komposisi: gula, krimer nabati (mengandung protein susu), kopi instan, perisa kopi, pemanis buatan assesulfam K(4,4mg/saji)
nescafe 3 in 1 creme
netto: 16mg
takaran saji: 150ml pada 85C
komposisi: gula, krimer nabati, kopi instan, perisa moka, assesulgam K (5mg/saji), sukralosa (4,8mg/saji)
- kopi instan gooday
gooday the original
netto: 20g
takaran saji: 150ml pada 80C
komposisi: gula, krimer nabati, kopi instan
gooday moccachino
netto: 20g
takaran saji: 150ml pada 80C
komposisi: gula, krimer nabati, kopi instan, perisa mocha
gooday chocochino
netto: 20g
takaran saji:150ml pada 80C
komposisi: gula, krimer nabati, kopi instan, kokoa bubuk, perisa coklat
goodday chococino
goodday chococino
gooday vanilla latte
netto: 20g
takaran saji:150ml pada 80C
komposisi: gula, krimer nabati, kopi instan, perisa vanilla
gooday caribean nut
netto: 20g
takaran saji: 150ml pada 80C
komposisi: gula, krimer nabati, kopi instan, perisa
gooday coolins
netto: 20g
takaran saji: 150ml pada 80C
komposisi: gula, krimer nabati, kopi instan, perisa mint
- kopi instan torabika
torabika moka
netto: 30mg
takaran saji: 180ml
komposisi: gula, krimer nabati, kopi bubuk (robusta), susu bubuk, coklat bubuk
- kopi instan kapal api
kapal api kopi susu
netto: 31g
takaran saji: 175ml pada 100C
komposisi: kopi bubuk, gula, susu
- kopi instan abc
abc susu
netto: 31g
takaran saji: -
komposisi: kopi murni, gula, susu